Pendampingan dan Pelatihan dalam Pembentukan Qanun Gampong dalam tupoksi Tuha Peut Gampong, dilaksanakan Tuha Peut Gampong Suleue Kecamatan Darussalam Kabupaten Aceh Besar.
About Sulaiman Tripa
Sulaiman Tripa, lahir di Panteraja (Aceh), 2 April 1976. Sejak tahun 2006, mengajar mata kuliah Hukum dan Masyarakat pada Fakultas Hukum Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh. Tahun 2025 mendapat fungsional guru besar. Aktif dalam sejumlah pusat studi dan pusat riset. Selama 15 tahun aktif dalam pengelolaan Jurnal Kanun Ilmu Hukum Universitas Syiah Kuala hingga mencapai Sinta 2. Masih aktif menulis artikel di suratkabar, majalah, web, jurnal, dan buku. Sesekali menulis novel, novelet, cerita pendek, dan puisi. Pernah menerima Penghargaan Sastra Balai Bahasa Banda Aceh, dan Anugerah Sastra Pemerintah Aceh dan Satya Lencana Sarakata. Pernah mengikuti Ubud Festival dan Majelis Sastra Asia Tenggara. Tahun 2006 diundang Dewan Kesenian Jakarta untuk membaca karya tentang bencana. Saat milad ke-43 tahun (2019), meluncurkan 44 buku.